• SMA NEGERI 1 ANGKOLA BARAT
  • #Bekerja Melampaui Tupoksi

Visi, Misi, dan Tujuan Sekolah

VISI:

Terwujudnya Peserta Didik Yang Berakhlak Mulia, Kompetitif, dan Berwawasan Global Yang Berakar Pada Budaya Lokal Untuk Sumut Yang Bermartabat

 

MISI:

  1. Menanamkan Keimanan dan Ketakwaan Sesuai Dengan Ajaran Agama dan Kepercayaan Masing-Masing
  2. Menanamkan Karakter Religius, Nasionalis, Kegotongroyongan, Integritas, dan Kemandirian
  3. Menanamkan Budaya Bersih, Budaya Tertib, dan Budaya Kerja
  4. Menciptakan Kegiatan Pembelajaran Yang Kondusif dan Menyenangkan
  5. Mengembangkan Kegiatan Sekolah Yang Berbasis Teknologi Informasi dan Telekomunikasi
  6. Mengembangkan Budaya Mutu Sekolah
  7. Mengembangkan Budaya Literasi Warga Sekolah
  8. Mengasah Kreatifitas Peserta Didik Melalui Kegiatan Ekstrakurikuler
  9. Melaksanakan Kegiatan Yang Berakar Pada Nilai-Nilai Budaya Lokal

 

TUJUAN SEKOLAH

  1. Terwujudnya Peserta Didik yang Terbiasa Melakukan Kegiatan Keagamaan Dalam Setiap Aktivitasnya
  2. Terbumikannya Karakter Religius, Nasionalis, Kegotongroyongan, Integritas, dan Kemandirian Dalam Setiap Aktivitas Peserta Didik
  3. Terwujudnya Budaya Bersih, Budaya Tertib, dan Budaya Kerja
  4. Tersedianya Sarana Dan Prasarana Pembelajaran Untuk Mewujudkan Pembelajaran Yang Kondusif dan Menyenangkan
  5. Tersedianya Perangkat Informasi dan Komunikasi Yang Mudah Diakses di Seluruh Area Sekolah
  6. Terselenggaranya Kegiatan-Kegiatan Budaya Mutu Sekolah
  7. Membuat Model Kelas Bicara & Pojok Baca Dalam Setiap Kelas
  8. Membuat Taman Bacaan / Taman Literasi Sekolah
  9. Terselenggaranya Kegiatan Ekstrakurikuler Yang Kreatif dan Inovatif
  10. Terwujudnya Aktivitas Peserta Didik Yang Berakar Pada Nilai-Nilai Budaya Lokal

Komentari Tulisan Ini
Halaman Lainnya
Profil Sekolah

  Identitas Sekolah NPSN : 10207087 Status : Negeri Bentuk Pendidikan : SMA Status Kepemilikan : Pemerintah Daerah SK Pendirian Sekolah : 93.A/KPTS/2008 T

07/05/2020 05:09 - Oleh Administrator - Dilihat 3668 kali